Jika WhatsApp selama ini status
nya hanya berformat teks, maka kali ini fitur tersebut diperbarui sehingga lebih ekspresif dengan kehadiran format foto, video, serta GIF.
pengguna bisa merekam gambar video hingga 45 detik. Sayangnya durasi itu terhitung lama jika dibandingkan Instagram Stories yang hanya 15 detik, maupun Snapchat yang cuma 10 detik.
Format status yang dibagi secara personal ke teman bakal hilang dalam waktu 24 jam. Ketika hilang,
konten itu akan benar-benar musnah sebab WhatsApp menggunakan sistem enkripsi end-to-end.
dengan cara mudah dan menyenangkan Fitur baru ini memungkinkan Anda berkabar dengan teman-teman menggunakan WhatsApp.
WhatsApp merilis fitur ini secara perlahan. Setelah Belanda dan Paris yang mendapat giliran pertama, kini Indonesia menjadi negara berikutnya.
Facebook yang mempunyai WhatsApp agaknya begitu mengidolai
kemampuan Snapchat, sehingga menjiplaknya untuk dua layanan sekaligus yakni Instagram dan
WhatsApp. Layanan Facebook sendiri
dikatakan sedang menggodok fitur serupa Snapchat, namun belum jelas kapan ini dirilis.
Artikel terkait :
Semua indformasi Facebook
Semua indformasi Snapchat
Semua indformasi google
Semua indformasi Instagram
Tags : Whatsapp, Sosmed,
.
Wednesday, February 22, 2017
WhatsApp, status video dan foto sudah Bisa Dipakai di Indonesia
Diterbitkan 9:33:00 PM
Tags
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
EmoticonEmoticon